Jeruk Budha

Jeruk jari budha merupakan salah satu anggota dari famili Rutaceae ( jeruk-jerukan). Jeruk ini memiliki nama latin Citrus medica, di mana ciri-ciri sama persis dengan jeruk tapi ada yang beda dari jeruk ini, dia memiliki buah yang membentuk jari dan apabila sudah tua akan berubah warna menjadi kuning. 












Tanaman ini termasuk ke dalam daftar tanaman langka.